Image Description
Admin Selasa, 5 Maret 2019 pukul 08.15 WIB

TNI Manunggal Membangun Desa Sengkuyung Tahap 1 Tahun 2019

TNI Manunggal Membangun Desa Sengkuyung Tahap 1 Tahun 2019, dilaksanakan di Desa Wonokampir, Kecamatan Watumalang, Kabupaten Wonosobo untuk meningkatkan kebersamaan umat serta semangat gotong royong dalam kehidupan berbangsa dan bernegara guna mewujudkan ketahanan nasional.

Polling

Apakah anda puas dengan layanan website kami? Berilah penilaian anda tentang kepuasan layanan kami.


Pilihan Bahasa